Terkadang saat kita merasa tidak puas dengan kondisi kita saat ini, kita cenderung akan depresi ketimbang memikirkan cara bagaimana agar kita bisa keluar dari kondisi tersebut. Padahal kita bisa menjadi pribadi yang lebih baik dengan mencoba hal baru dan mampu menunjukan mental juara kita.
                  Jangan terlalu sering menunjukkan mental pecundang kita.
                Ada beberapa hal yang membedakan orang dengan mental pemenang dan mental pecundang, yaitu:
MENTAL PEMENANG
1. ORANG YANG TAAT KEPADA TUHAN
2. ORANG YANG TIDAK PERNAH MENGELUH DAN TIDAK PERNAH MENYERAH
3. ORANG YANG SELALU BERTUMBUH DARI HARI KE HARI
4. ORANG YANG SUKA DAN MAMPU MENYEMANGATI ORANG LAIN
5. ORANG YANG SELALU BERUSAHA BAHAGIA

Sedangkan yang satunya:
MENTAL PECUNDANG
1. ORANG YANG SERING IRI
2. ORANG YANG SUKA MENCEMOOH
3. ORANG SERING MENGGERUTU
4. ORANG YANG SULIT SENYUM
               Jadi sekarang renungkan kita ada di bagian mana dan setelah itu tentukan pilihan kita apakah tetap pada pilihan itu atau tidak.
            Ingat, jika ingin menjadi pemenang, jangan terlalu sering menampilkan mental pecundang dalam keseharian kita.
'cause we know we can fill these blanks with our name.

4 komentar:

  1. luarbiasa tulisan nya memberkati banget ts (y)

    BalasHapus
  2. gan mau nanya ,,
    apa kah mental dari seseorang itu dapat berubah karena lingkungan ??

    BalasHapus
    Balasan
    1. Bisa.
      Lingkungan merupakan salah satu pembentuk mental seseorang.
      Namun setiap pribadi perlu menentukan sikap masing2.

      Hapus

Komentar anda akan membantu saya memperbaiki artikel saya.